Artikel
Tips manajemen waktu dalam bekerja
Setiap orang yang masuk dunia kerja pasti dituntut menjadi profesional. Kamu harus bertanggung jawab dengan apa yang dikerjakan. Namun, ada saja kendala untuk menyelesaikan pekerjaan, terlebih lagi harus tepat waktu.
Pernahkah kamu keteteran saat bekerja? Atau merasa bahwa kerjaan kamu ... Read more »
Tips agar kerja tetap produktif
Bagi seorang pekerja, pasti ada kalanya mengalami fase bosan dan stres saat melakukan pekerjaan. Kamu merasa sibuk, tetapi tidak ada satupun pekerjaan yang selesai. Kamu merasa hanya punya sedikit waktu mengerjakan semua tugas kantor, namun tidak juga mengerjakannya. Sebaliknya, kamu justru sering pusing karena di ... Read more »
Hal-hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Memutuskan Resign
Ingin resign dari pekerjaan tetapi masih ragu? Memutuskan resign merupakan sebuah keputusan besar yang tidak mudah. Saat kamu sudah tidak merasa nyaman lagi di tempat kerja, seringkali hal yang terlintas di pikiran kamu adalah resign dan mencari tempat kerja baru.... Read more »
Bagaimana menjadi karyawan teladan yang bisa diandalkan?
Menjadi karyawan teladan merupakan hal yang diidamkan oleh banyak orang. Predikat itu tentu membawa nilai tambah tersendiri, apalagi di tengah persaingan yang semakin sengit di dunia pekerjaan saat ini. Ekspektasi terhadap para pekerja pun akan semakin tinggi.
Karyawan teladan ... Read more »
Teknik membangun hubungan kerja yang harmonis dengan atasan
Selain masalah gaji, lingkungan kerja yang kondusif merupakan faktor penentu agar kita betah bekerja di suatu perusahaan. Suasana kerja yang baik akan mendorong terciptanya kinerja yang prima. Sebaliknya, jika permasalahan kerap muncul, maka sebagai karyawan, kita akan merasa malas bekerja karena tidak nyaman.... Read more »
Pendidikan tinggi bukan penentu karir sukses
Sukses itu berbeda-beda dalam setiap pandangan orang. Jika diukur dari karir atau pekerjaan, maka pendidikan tinggi bukanlah satu-satunya faktor pendukung. Tingginya gelar pendidikan bukan berarti kunci kesuksesan sudah ditangan.
Dalam dunia kerja misalnya, untuk berkarir cemerlang kamu membutuhkan skill atau kemampuan ... Read more »
Belajar dari lulusan SMK yang berhasil meraih sukses
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) merupakan jenis pendidikan formal yang bertujuan mempersiapkan siswa untuk masuk lapangan kerja setelah lulus. SMK diselenggarakan sebagai pendidikan kejuruan setingkat SMA. Ini juga yang menjelaskan mengapa keterampilan kerja lulusan SMK lebih memadai daripada lulusan SMA. Bisa di bilang, lulusan SMK ... Read more »
Perencanaan Karir untuk Freshgarduate
Saat menjadi freshgraduate, pasti kamu mengalami yang namanya transisi dari seorang pelajar/mahasiswa menjadi seorang pekerja. Sebagai langkah pertama menapaki karir, pastinya ada banyak tantangan dan hal baru yang harus dihadapi oleh kamu ketika memasuki dunia kerja.
Bagi kamu para freshgraduate yang ... Read more »
Apa saja yang harus dihindari agar karir tidak mentok
Karir yang stagnan bisa terjadi dan dirasakan oleh siapa saja. Kegelisahan semacam ini umumnya dirasakan oleh kamu yang sedang bekerja, baik bekerja di perusahaan, bekerja freelance, maupun bekerja sebagai entrepreneur.
Jika kamu merasa karir yang dilakukan saat ini berjalan di tempat dan ... Read more »
Apa saja yang harus diperhatikan agar skill kerja meningkat
Dalam bekerja, tentu dibutuhkan kemampuan atau skill yang perlu diasah terus menerus. Semakin skill diasah, maka skill akan menjadi lebih tajam dan berkembang. Kemampuan atau skill yang baik adalah poin yang sangat penting untuk pengembangan karir. Bukan tanpa alasan mengingat skill merupakan aset yang ... Read more »
Faktor-Faktor Penunjang Manajemen Diri
Manajemen diri yang sukses mesti didukung oleh faktor-faktor penunjang kesuksesan. Ada beberapa faktor pendukung penting yang membuat sistem manajemen diri dapat berjalan dengan baik dan efektif. Berikut ini faktor-faktor pendukung yang dimaksud, antara lain:
Impulse Control... Read more »
Manajemen Diri Untuk Mencapai Kemajuan
Manajemen diri adalah salah satu faktor penting yang mampu menunjang dan membimbing diri sendiri untuk jadi lebih baik. Untuk melaksanakan manajemen diri, tentunya ada beberapa hal yang harus dilakukan dengan baik. Tidak berbeda dengan teori ilmu manajemen kantor, maka manajemen diri yang baik terdiri ... Read more »
Waktu yang Tepat untuk Mengajarkan Manajemen Diri Pada Anak
Waktu yang tepat untuk mengajarkan manajemen diri pada anak adalah kapan saja. Tidak ada jawaban spesifik tentang batasan umur, atau kapan waktu yang pas untuk mengajarkannya. Namun, semakin muda anak belajar tentang manajemen diri, akan semakin baik anak mengelola dan mengatur dirinya sendiri di ... Read more »
Manfaat Melatih Manajemen Diri Sedari Awal Pada Diri sejak Muda
Manajemen diri atau yang kerap disebutdengan self Manajemen adalah, sebuah kemampuan, untuk mengontrol diri sendiri, dalam memikirkan berbagai macam tindakan, guna mencapai masa depan yang lebih baik.
Hal seperti ini, sebaiknya diperkenalkan pada anak sejak awal. Tentunya ada beberapa manfaat ... Read more »
Cara mudah meningkatkan semangat kerja
Setiap orang pasti pernah mengalami penat dan jenuh dalam bekerja. Banyaknya tugas dan tanggung jawab yang harus diselesaikan, deadline yang menumpuk, target yang harus dicapai seringkali menjadi beban para karyawan dalam bekerja.
Secara tak sadar, rutinitas yang sudah seperti autopilot dapat ... Read more »
- 1
- 2
- 3
- …
- 19
- 20
- Older Posts →