Category
goal
Feedback: kinerja, ego dan citra diri
Pernahkah mendapatkan umpan balik atau feedback dari atasan, rekan kerja, anak buah, atau konsultan sumber daya manusia independen (eksternal perusahaan)? Bagaimana rasanya? Bagaimana feedback tersebut membawa pengaruh pada kinerja di kemudian hari?
Pernahkah mencari feedback sendiri?
Jika Anda membaca buku atau artikel tentang karir, bekerja, manajemen, dan sejenisnya, pasti akan menemukan kata feedback ... Read more »