Category

polling

Hasil Polling – Skill apakah yang paling ingin Anda kuasai dalam bekerja?

oleh | 11 July 2011 | 1 Komentar
Polling yang dilakukan lebih dari satu tahun ini, tepatnya 1 tahun, 2 bulan, dan 11 hari - berhasil menghimpun voter sebanyak 780 orang pembaca KK. Polling yang ditujukan untuk mengetahui skill apa yang paling ingin dikuasai dalam bekerja atau dengan kata lain kompetensi yang paling Anda butuhkan untuk bekerja optimal ini menemukan bahwa ... Read more »

Sudahkah Anda Memenuhi Kriteria Pemimpin Masa Kini?

oleh | 1 April 2010 | 0 Komentar
Apakah Anda sudah memiliki karakteristik bos masa kini? Silahkan baca lebih lanjut hasil polling dibawah ini untuk mengetahuinya. Berdasarkan polling yang dilakukan sejak tanggal 21 Desember 2009 - 31 Maret 2010 atau lebih kurang tiga bulan, polling ini berhasil menjaring 117 voter. Memang bukan jumlah yang besar. Namun, bisa menjadi gambaran bagi Anda yang saat ini ... Read more »
Copyright © 2023 Konsultan Karir. All rights reserved.