Category

diversity

Keberagaman Sumber Kekuatan

oleh | 26 January 2009 | 1 Komentar
Tuhan menciptakan dunia dengan keberagaman. Keberagaman membuat hidup menjadi indah. Apakah Anda pernah membayangkan jika hanya ada pohon pepaya saja di dunia ini? Hanya ada kecoa saja, hewan yang ada di dunia ini? Hanya ada kulit putih saja? Hanya ada orang berambut gimbal saja? Hanya ada orang bermata coklat saja? Apakah yang terjadi jika hanya ada satu jenis ... Read more »
Copyright © 2023 Konsultan Karir. All rights reserved.